JAWAB :
Dikatakan sakti karena Pancasila (dalam hal ini bangsa
Indonesia) selalu berhasil menepis usaha mengganti ideologi bangsa dengan
ideologi lain selain Pancasila. Sampai saat ini Pancasila memang masih sakti,
tapi entah dapat bertahan sampai kapan. Jika Pancasila sudah tidak sakti
(diganti ideologi lain selain Pancasila), saya berani bertaruh, Indonesia pasti
akan terpecah-pecah menjadi beberapa negara baru.
Selama ini dengan kondisi yang "compang camping", Pancasila masih menjadi pemersatu bangsa ini. Entah jika Pancasila sudah kehilangan "kesaktiannya".
Selama ini dengan kondisi yang "compang camping", Pancasila masih menjadi pemersatu bangsa ini. Entah jika Pancasila sudah kehilangan "kesaktiannya".